Klungkung, - Optimalisasi ketahanan pangan dilakukan oleh Babinsa Koramil Klungkung. Berbagai cara dilakukan oleh pihak Koramil dalam melakukan optimalisasi ketahanan pangan.
Baca juga:
PENDIM.ID: Serbuan Informasi dan Anti Hoaks
|
Salah satunya dengan menginstruksikan personil Babinsa dalam melakukan optimalisasi ketahanan.
Seperti yang dilakukan oleh Kopda Agus di Desa Kamasan, Kabupaten Klungkung pada Selasa (10/09/2024).
Di Desa itu, Kopda Agus melakukan pendampingan kepada para petani yang ada di wilayah teritorialnya.
“Pendampingan ini, bertujuan untuk meningkatkan semangat para petani demi tercapainya ketahanan pangan, ” tandasnya. (*)