Kodim Klungkung Komitmen Dukung Program Pemerintah

    Kodim Klungkung Komitmen Dukung Program Pemerintah

    Klungkung, - Komitmen Kodim 1610/Klungkung dalam mendukung program Pemerintah mulai digencarkan. Salah satunya melalui adanya pelaksanaan bakti kemandirian masyarakat.

     

    “Program kemandirian itu, dilakukan dalam rangka membangun potensi wilayah, ” ujar Pasiter Kodim1610/Klungkung, Kapten Inf Nyoman Wiryanatha. Selasa (09/07/2024).

     

    Tak hanya itu, Pasiter menyebut jika program itu nantinya bisa meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui berbagai upaya peningkatan pengetahuan, keterampilan, dan kemampuan dalam memberdayakan potensi wilayah.

     

    “Sehingga masyarakat bisa lebih mandiri, ” jelasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Letkol Armen Terima Audiensi Peserta KKP...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Banjarangkan Gencarkan Pembersihan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa

    Tags